Author: Admin LPPM

Sep
12

Pengumuman Pendaftaran Proposal Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Hibah Universitas Bhamada Slawi TA 2023/2024

Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Bhamada Slawi, memiliki program kerja Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat. Dalam rangka melaksanakan Tri Dharma Perguruan Tinggi dan mencapai standarisasi dosen sebagai sumber daya profesional, maka perlu adanya kegiatan Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat. Sehubungan dengan hal tersebut, maka LPPM menerima proposal penelitian dan pengabdian kepada masyarakat […]

DETAIL
Mar
01

Dosen Universitas Bhamada Slawi Memberikan Pelatihan P3K kepada siswa SMA Negeri 1 Pangkah

Pangkah, 23 Februari 2023 Universitas Bhamada Slawi melalui Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM) mengadakan program pengabdian kepada masyarakat yang dilakukan oleh Dosen Program Studi Ilmu Keperawatan dan Ners. Program pengabdian kepada masyarakat yang dilakukan berupa Pelatihan Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan (P3K). Pelatihan tersebut diikuti oleh 346 siswa Kelas X SMA Negeri 1 Pangkah. […]

DETAIL